CALL CENTER 24 JAM : +62 821 400 78097

Paket Tour Malang Bali

Paket Tour Malang Bali – Tinggal di kota Malang terasa menyenangkan dengan menjalani berbagai aktifitas, namun ada kalanya rasa bosan dapat tumbuh dan ingin menikmati liburan ke satu daerah, salah satunya liburan ke Bali.

Paket Tour Malang Bali hadir memberikan jawaban yang sempurna untuk menjalankan liburan bersama teman kerja, rombongan komunitas, atau bareng keluarga tercinta.

Mengarungi petualangan baru dengan mengunjungi tempat wisata yang belum pernah terjamah seakan memberikan pengalaman berharga.

Dengan memilih salah satu diantara Paket Liburan ke Bali yang disediakan oleh Tim ParahitaTour, Anda dapat merasakan sejuta kenyamanan dalam menikmati liburan di pulau Dewata.

Segera hubungi Tim ParahitaTour untuk melakukan reservasi pemesanan paket di nomor kontak yang tersedia dalam artikel ini.

Paket Tour Malang Bali

Paket Tour Malang Bali
Paket Tour Malang Bali

Punya impian menciptakan liburan ke Bali dengan konsep menyenangkan yang dilengkapi oleh susunan acara terjadwal bukan menjadi hal yang baru.

Banyak dari masyarakat kita yang memiliki idaman liburan seperti itu, namun faktor perencanaan kerap terhambat oleh beragam aktifitas padat.

Sehingga rencana berlibur tak kunjung dibuat hingga pada akhirnya tidak jadi untuk menikmati liburan di sela waktu liburan telah datang.

Jika tidak ingin rencana seperti itu dilewatkan begitu saja, Paket Tour Malang Bali dari Tim ParahitaTour bisa menjadi solusi terbaiknya.

Schedule perjalanan wisata yang telah disusun sedemikian rapinya siap membawa liburan Anda bersama rekan kerja atau keluarga terasa menyenangkan setiap detiknya.

Jangan sampai kesempatan liburan di Bali dengan konsep menyenangkan dan mengenangkan seperti ini Anda tinggalkan. Reservasi sekarang dengan menghubungi Tim ParahitaTour di kontak yang tersedia.

Pilihan Paket Tour Bali

Paket Tour Malang Bali Dengan Bus, 1 Malam

Liburan singkat tidak menjadi hal buruk jika kita memang hanya memiliki waktu sebentar untuk menikmati perjalanan wisata tersebut.

Paket Tour Malang Bali dengan Bus 1 malam bawa kita merasakan petualangan baru dalam menikmati keindahan panorama alam pulau Dewata di berbagai tempat wisata populer.

Tidak hanya dari keindahan sunset pantai di Bali yang memikat hati, namun panorama alam pegunungan, danau, pura, hingga persawahan membawa pengalaman tak terlupakan.

Hari 01, Pemberangkatan dari Malang

  • Pemberangkatan dari Malang.
  • Pembagian snack.
  • Makan Malam @PROBOLINGGO.

Hari 02, GWK – Pandawa – Melasti – Checkin Hotel

  • Penyebrangan Ketapang – Gilimanuk.
  • Makan Pagi @DENPASAR.
  • Tanjung Benoa Free Banana Boat atau Tiket GWK.
  • Makan Siang @MAKJO.
  • Pantai Pandawa.
  • Pantai Melasti.
  • Makan Malam @KUTA.
  • Checkin hotel.

Hari 03, Checkout Hotel – Belanja Oleh-oleh – Tanahlot – Bedugul – Kembali ke Malang

  • Makan Pagi @HOTEL.
  • Checkout hotel.
  • Belanja oleh-oleh.
  • Pura Tanahlot.
  • Makan Siang @BEDUGUL.
  • Pura Ulundanu Danau Beratan Bedugul.
  • Kembali ke Kota Asal.
  • Penyebrangan Gilimanuk – Ketapang.
  • Makan malam

Hari 04, Tiba di Malang

  • Tiba di Kota Asal.

Paket sudah termasuk : Tiket Bus Executive MALANG-DENPASAR PP, Hotel 1 malam sesuai pilihan anda, tiket masuk objek wisata, mobil, supir, BBM, makan sesuai jadwal, air mineral di kendaraan, gratis 1x Banana Boat atau mengunjungi patung Garuda Wisnu Kencana. [ klik disini untuk detail fasilitas ]

Harga Per-orang Paket Tour Malang ke Bali Dengan Hotel 1 Malam

Hotel2 Orang6 Orang10 Orang14 OrangRombongan
Setara Bintang 21.875.0001.691.0001.505.0001.425.000Chat
Setara Bintang 31.935.0001.751.0001.565.0001.485.000Chat
Setara Bintang 41.962.0001.779.0001.592.0001.512.000Chat
Periode musim Low Season

Harga Per-orang Paket Tour Malang ke Bali 1 Malam Tanpa Hotel

2 Orang6 Orang10 Orang14 Orang
Tanpa Hotel1.737.0001.554.0001.367.0001.287.000

Paket Tour Malang Bali Dengan Bus, 2 Malam

Ada satu pilihan tour ke Bali lainnya dari Tim ParahitaTour yang siap membawa pengalaman liburan Anda semakin penuh kesan mengenangkan.

Paket Tour Malang Bali dengan Bus 2 malam dapat menjadi opsi menarik ketika Anda bersama rombongan ingin menggali keindahan Bali lebih mendalam dan menyeluruh.

Tim ParahitaTour telah menyusun internery ini dengan sangat baik yang siap membuat setiap perjalanan wisatawan dapat memberikan kenangan manis tak terlupakan.

Hari 01, Pemberangkatan dari Malang

  • Pemberangkatan dari Malang.
  • Pembagian snack.
  • Makan Malam @PROBOLINGGO.

Hari 02, GWK – Pandawa – Melasti – Checkin Hotel

  • Penyebrangan Ketapang – Gilimanuk.
  • Makan Pagi @DENPASAR.
  • Tanjung Benoa Free Banana Boat atau Tiket GWK.
  • Makan Siang @MAKJO.
  • Pantai Pandawa.
  • Pantai Melasti.
  • Makan Malam @KUTA.
  • Checkin hotel.

Hari 03, Penglipuran – Kintamani – Bali Agro – Jimbaran

  • Makan Pagi @HOTEL.
  • Desa Penglipuran.
  • Kintamani.
  • Makan Siang @KINTAMANI.
  • Bali Agrowisata Kopi Luwak.
  • Belanja Oleh-oleh.
  • Makan Malam @JIMBARAN.
  • Kembali ke hotel.

Hari 04, Checkout Hotel – Tanahlot – Bedugul – Kembali ke Malang

  • Makan Pagi @HOTEL.
  • Checkout hotel.
  • Pura Tanahlot.
  • Makan Siang @BEDUGUL.
  • Pura Ulundanu Danau Beratan Bedugul.
  • Kembali ke Kota Asal.
  • Penyebrangan Gilimanuk – Ketapang.
  • Makan malam

Hari 05, Tiba di Malang

  • Tiba di Kota Asal.

Paket sudah termasuk : Tiket Bus Executive MALANG-DENPASAR PP, Hotel 2 malam sesuai pilihan anda, tiket masuk objek wisata, mobil, supir, BBM, makan sesuai jadwal, air mineral di kendaraan, gratis 1x Banana Boat atau mengunjungi patung Garuda Wisnu Kencana. [ klik disini untuk detail fasilitas ]

Harga Per-orang Paket Tour Malang ke Bali Dengan Hotel 2 Malam

Hotel2 Orang6 Orang10 Orang14 OrangRombongan
Setara Bintang 22.530.0002.255.0001.975.0001.855.000Chat
Setara Bintang 32.650.0002.375.0002.095.0001.975.000Chat
Setara Bintang 42.705.0002.430.0002.150.0002.030.000Chat
Periode musim Low Season

Harga Per-orang Paket Tour Malang ke Bali 2 Malam Tanpa Hotel

2 Orang6 Orang10 Orang14 Orang
Tanpa Hotel2.255.0001.980.0001.700.0001.580.000

Fasilitas yang kamu dapat

Dukungan fasilitas liburan yang menunjang sangat penting untuk didapatkan oleh setiap wisatawan, khusunya saat memilih Paket Liburan ke Bali di ParahitaTour.

Walau tampak sepele bagi sebagian wisatawan, namun jika tidak mengetahuinya sejak awal mungkin akan terasa sia-sia dalam memanfaatkan fasilitas penunjang liburan tersebut.

Sebagai wisatawan yang baru pernah datang ke Bali dengan menggunakan biro Travel Agen Bali.

Mendapatkan informasi sekecil apa pun sangat bermanfaat sekali untuk menciptakan suasana liburan yang lebih berkesan dan tak mudah dilupakan.

Ada berbagai fasilitas yang kamu dapat ketika memasan paket tour di ParahitaTour, seperti free tiket wisata, supir berpengalaman, air mineral dalam mobil free, hingga penjemputan di Bandar atau pelabuhan.

Masa Berlaku

Paket tour ini hanya berlaku pada periode liburan low season hingga bulan desember 2024 serta berlaku untuk warga negara Indonesia ( domestik ). Apabila terdapat peserta dari warga negara asing, harap untuk menghubungi staf reservasi kami untuk informasi selisih harga.

Harga Termasuk

Tiket Malang – Bali PP, Tiket masuk objek wisata, hotel, makan pagi, siang dan makan malam sesuai jadwal, mobil, supir, bbm, mineral water di mobil.

Harga Tidak Termasuk

Penambahan makan minum di luar paket, pengeluaran pribadi, penambahan objek wisata di luar itinerary, tipping.

Syarat dan Ketentuan

Seluruh paket tour yang kami miliki, terdapat klausal syarat dan ketentuan yang berlaku sesuai dengan regulasi yang ada. Anda bisa membaca syarat dan ketentuan yang telah kami tentukan sebelumnya.

Pemesanan Tour Bali dari Malang

  • Untuk pemesanan bisa melalui nomor whatsapp di +62 821 4007 8097, anda akan di arahkan ke nomor reservasi kantor kami. Atau bisa telpon ke kantor kami +62 361 488208.
  • Setelah itu kami akan menerbitkan surat invoice untuk pembayaran deposit. Pelunasan bisa di lakukan saat bertemu team kami.

Mengungkap Keajaiban Budaya di GWK Cultural Park Bali

Apakah Anda sedang mencari pengalaman liburan yang menawarkan kekayaan budaya, megahnya monumen bersejarah, keeksotisan tarian tradisional, dan memacu adrenalin dalam satu tujuan wisata?

Tidak perlu mencari lebih jauh, GWK Cultural Park di Bali adalah jawabannya. Tempat wisata ini menawarkan beragam atraksi budaya memukau dan tak terlupakan bagi para pengunjung.

Anda dapat menemukan beragam atraksi budaya yang siap membawa pengalaman liburan Paket Wisata Bali semakin memberikan kesan memuaskan. Lantas apa saja keajaiban tersebut? Simak yuk!

Menyaksikan Pertunjukan Tari Kecak Bali

Kesempatan untuk menyaksikan salah satu pertunjukan Tari Kecak Bali yang paling ditunggu ada di Amphitheatre GWK Bali yang memberikan pengalaman sangat istimewa.

Tari Kecak yang berasal dari ritual kuno telah berkembang menjadi pertunjukan dramatis hingga sangat digemari oleh para wisatawan.

Pesona tarian api yang mengesankan dan harmoni suara paduan suara acapella menggema dalam pertunjukan ini hingga tidak bisa dilewatkan begitu saja.

Sebagai bagian dari warisan budaya Bali paling eksotis, pertunjukan ini adalah suatu atraksi yang harus Anda saksikan.

Jangan ragu untuk merencanakan perjalanan Anda ke GWK untuk menikmati pengalaman luar biasa ini.

Menyaksikan Joged Bumbung di Teater Jalanan GWK

Dalam atmosfer Teater Jalanan GWK, nikmati keanggunan gerakan penari Joged Bumbung yang mempesona jadi pengalaman tak terlupakan.

Tarian khas ini memiliki sejarah mendalam yakni berasal dari zaman para petani yang merindukan kesegaran setelah beraktivitas seharian.

Selain memperkaya pengalaman liburan Anda, tarian ini juga menjadi bagian dari Warisan Budaya Dunia UNESCO sejak tahun 2015 yang menegaskan keindahan dan kekayaan budaya Indonesia.

Dalam pertunjukan ini, penonton diajak untuk terlibat aktif mengikuti tarian.

Seorang penari utamanya seringkali adalah seorang wanita anggun yang akan memilih salah satu penonton untuk bergabung dalam tarian yang dinamis tersebut.

Pengalaman ini tidak hanya memperkaya pengetahuan akan budaya Bali, tetapi juga menghadirkan kesempatan langka untuk berpartisipasi dalam kegiatan budaya.

Pertunjukan Tradisional Bali Tari Legong

Ini adalah sebuah pertunjukan tari yang memikat hati wisatawan dengan keindahan visualnya dan telah menjadi bagian integral dari budaya Bali selama berabad-abad.

Meskipun awalnya hanya dipersembahkan untuk kalangan bangsawan, kini tarian itu telah membuka pintu bagi semua orang untuk menikmatinya di berbagai lokasi wisata Bali.

Salah satunya adalah melalui pertunjukan yang digelar di Jendela Bali GWK untuk menawarkan pengalaman memikat bagi para wisatawan.

Dengan gerakan yang mencerminkan kehidupan namun tetap mempertahankan kesan elegan. Tari Legong menawarkan pengalaman tak terlupakan bagi para penikmat seni.

Kecepatan ritmenya memukau yang dipadukan dengan keanggunan gerakan hingga menjadikan pertunjukan ini sesuatu yang layak untuk dimasukkan dalam Bulan Madu Bali.

Keindahan dari pertunjukan ini tidak hanya terletak pada gerakan-gerakan yang dipertunjukkan, tetapi juga dalam makna dan filosofi tersirat di dalamnya.

Karena setiap gerakan memiliki cerita tersendiri yang melambangkan berbagai aspek kehidupan dan kepercayaan masyarakat Bali.

Menyaksikan Film Animasi di Bioskop Garuda Bersama Anak-Anak

Menyemarakkan liburan bersama keluarga tercinta, Bioskop Garuda mempersembahkan Film animasi “Garuda Cilik“.

Ini adalah sebuah film animasi yang menghadirkan petualangan menarik bagi anak-anak.

Film yang dipertontonkan tidak hanya menghibur, tetapi juga memberikan pengalaman mendalam tentang kearifan budaya Bali.

Dikemas dalam bentuk film pendek yang ringan, “Garuda Cilik” mengisahkan perjalanan bersama Garuda muda yang menjadi pemenang Piala Citra Award untuk film animasi pendek terbaik di FFI 2015.

Ajakan ini merupakan kesempatan sempurna untuk mengajak orang-orang terdekat Anda menikmati hiburan yang bermakna dan berkesan di Bioskop Garuda.

Update
Apr 29, 2024
#ParaMin
#ParaMin
Panggilan untuk admin Parahita Tour. Senang mengajak wisatawan untuk liburan seru, hemat dan gak pakai ribet langsung berangkat.