CALL CENTER 24 JAM : +62 821 400 78097

Danau Beratan Bali

Danau Beratan Bali, Kalau berbicara tentang bali pastinya yang terlintas pertama kali adalah tempat wisatanya. Karena di bali sendiri banyak menyimpan keindahan wisata yang menarik untuk bisa kamu eksplor lebih jauh dalam liburan yang kamu lakukan. Sehingga nantinya kamu perlu melakukan kunjungan wisata ke berbagai macam tempat yang ada di pulau Bali sehingga kamu bisa menikmati keindahannnya. Mungkin selama ini yang kamu ketahui banyak tentang kota bali adalah adanya banyak pantai indah yang menarik untuk bisa kamu kunjungi. Padahal selain pantai masih banyak lagi tenpat wisata menarik yang akan membuat kamu berdecak kagum saat kamu pergi kesana.

Salah satu tempat wisata yang indah dan menarik untuk bisa kamu kunjungi di waktu liburan yang kamu lakukan tentunya adalah Danau Beratan. Danau beratan sendiri berlokasi di daerah bedugul bali yang pastinya akan membuat kamu bisa benar-benar menikmati keindahan alam yang alami ada disana. Mungkin bagi kamu yang belum pernah pergi kesana perlu untuk mencari tahu informasi lebih lengkap terlebih dahulu sebelum datang ke danau beratan sendiri. Karena dengan begitu maka nantinya kamu bakalan lebih yakin untuk bisa melakukan kunjungan wisata ke taman bedugul bali tentunya. Sehingga kamu bisa benar-benar menikmati setiap lokasi yang ada di danau beratan itu sendiri nantinya.

Danau Beratan Bali

Danau Beratan Bali
Danau Beratan Bali

Danau beratan sendiri memiliki keunikan serta keindahan yang bisa menjadi daya tarik tersendiri bagi para wisatawan yang datang kesana. Dalam artikel ini tentunya kamu bakalan di berikan informasi terkait dengan apa saja yang menjadi daya tarik dari danau beratan itu sendiri. Sehingga nantinya kamu bisa lebih yakin untuk melakukan perjalanan wisata ke danau beratan yang terletak di bedugul bali tersebut. Untuk itu maka sangat penting buat kamu saat ini agar bisa menyimak pembahasan mengenai berbagai macam daya tarik yang dimiliki oleh danau beratan bali. Sehingga dengan begitu kamu bakalan memiliki pengetahuan yang lebih lengkap lagi tentang berbagai macam daya tarik yang dimiliki danau beratan bali.

by sudarmo_huang
by sudarmo_huang

Berikut Berbagai Macam Daya Tarik Danau Beratan Bedugul Bali

Pemandangan pura di tengah danau

by deeva_natasha
by deeva_natasha

Salah satu keindahan yang menjadi daya tarik tersendiri dimiliki oleh danau beratan adalah adanya pemandangan pura yang ada di tengah-tengah. Pura tersebut tidak lain adalah pura ulun danu yang memiliki daya tarik tersendiri bagi para wisatawan saat datang ke danau beratan bedugul bali tersebut. Dimana saat air pasang maka nantinya pura ulun danu yang terletak di tengah danau tersebut akan tampak seperti terapung diatas air. Sehingga kamu akan bisa berdecak kagum dengan adanya pemandangan indah yang kemudian membuat kamu lebih menikmati wisata yang kamu lakukan. Untuk itu maka kamu perlu datang dan menikmati adanya air pasang yang nantinya akan terlihat begitu indah di pandangan mata tentunya.

by richirizki
by richirizki

Adanya bunga warna warni

Salah satu daya tarik lainnya yang melengkapi adanya keindahan danau beratan bedugul bali sendiri tentunya adalah hidupnya bunga warna warni di sekitarnya. Adanya bunga warna warni yang hidup di sekitar danau kemudian akan membuatnya menjadi terlihat lebih indah dengan perpaduan yang sempurna. Dimana kamu akan sangat menyukai pemandangan bunga warna warni dengan adanya udara sejuk yang bisa kamu rasakan disana. Dengan begitu maka kamu akan mendapatkan begitu banyak ketenangan jiwa yang bisa kamu rasakan dengan adanya pemandangan yang luar biasa kamu lihat di sekitar danau beratan. Untuk itu maka sangat penting bagi kamu untuk bisa benar-benar menikmati adanya pemandangan indah yang ada di danau beratan itu sendiri tentunya.

by uk4sz
by uk4sz

Tentunya masih ada banyak lagi keindahan lainnya yang bisa kamu dapatkan dari danau beratan bedugul bali itu sendiri saat kamu datang kesana. Mungkin itu saja yang bisa di sampaikan kepada kamu tentang berbagai macam keindahan yang menjadi daya tarik danau beratan. Semoga dengan adanya informasi diatas dapat membuat kamu lebih yakin untuk melakukan perjalanan wisata ke danau beratan itu sendiri.

by janes_wonderworld
by janes_wonderworld

Alamat Objek Wisata Danau Beratan

AlamatBatunya, Baturiti, Tabanan Regency, Bali 82191
Mapsmaps.google.com/danau+beratan+bali
Telpon

Harga tiket masuk objek wisata Danau Beratan Pura Ulundanu

Domestik Overseas
Dewasa Anak Adult Child
20.000 15.000 40.000 20.000

Untuk menuju objek wisata ini, anda bisa berkendara menggunakan jasa paket tour bedugul atau sewa mobil di bali dengan supir yang bisa mengantarkan anda untuk liburan di Bali.

by purnamawaty
by purnamawaty

Selain itu terdapat beberapa objek wisata Danau yang bisa menjadi bahan refrensi liburan anda.

  • Danau Batur, sebuah kaldera besar hasil letusan Gunung Batur yang membuat sebuah danau yang indah.
  • Danau Tamblingan, sebuah danau yang terletak di lereng sebelah utara Gunung Lesung, kawasan Desa Munduk, Kecamatan Banjar
  • Danau Buyan, sebuah danau yang terletak di kawasan Desa Pancasari, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng.

Update
May 4, 2024
Reikha Jouliani
Reikha Jouliani
Fulltime penulis cerita indah liburan bersama kami.